Rapat Evaluasi dan Kinerja FST
Rapat Evaluasi dan Kinerja FST
Dekan FST UIN Jakarta Dr. Agus Salim, M.Si mengadakan Rapat Kinerja dan Evaluasi tentang Kinerja Pegawai di Lingkungan FST UIN Jakarta dengan membagi 2 sesi yang pertama Sesi 1 dengan Staf Pegawai FST UIN Jakarta dan Sesi 2 dengan PLT UIN Jakarta. Tema dan Wacana yang dibahas diantaranya:
  1. Kebutuhan dan fasilitas belajar mengajar harus disupport
  2. Perubahan desain dan interior ruangĀ belajar mengajar dirubah agar dapat memperlancar kegiatan belajar mengajar
  3. Peningkatan SDM Perpustakaan dengan diadakan training manajemen
  4. Jam Pelayanan di Perpustakaan dan Di PLT UIN Jakarta diperpanjang
  5. Kinerja Pegawai ditingkatkan
  6. Ruang untuk Dosen Riset ditambah dan dioptimalkan dan segera dibuat SK Group Research Dosen
  7. Borang Prodi Pertambangan harus segera diselesaikan mengingat akreditasi yang sudah dekat
  8. Aplikasi Sistem untuk Dokumen segera di realisasikan
Publish (Myusuf/Doc.2018)